Go down
David Timothy
Advanced
Message reputation : 0% (1 vote)

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

David Timothy


Terakhir diubah oleh David Timothy tanggal Mon 25 Aug 2014 - 5:02, total 6 kali diubah
First topic message reminder :

Halo para Detektif NDI, saya David Timothy telah membuat case lagi nih, maaf kalau terlalu gampang ya Smile

      Ada 6 saudara bernama Martin, Nicholas, Olwen, Patriot, Quinzy dan Raymond. ( Disingkat M,N,O,P,Q an R yah Very Happy) <--- urutan dari sulung sampai bungsu

    Enam bersaudara ini adalah anak dari seorang Saudagar yang sangat amat kaya, Mereka tinggal di sebuah rumah yang orang sering menyebutnya sebagai Istana, Istana mereka memang berada di tempat terpencil ditengah hutan. ke enam bersaudara ini, Tidak pernah akur sekalipun, dari dulu, mereka selalu bertengkar dalam hal apapun, memasuki usia Kuliah pun, mereka tetap saling bertengkar.

    Tetapi anehnya, mereka sabgat suka dengan anime Naruto.
M: Suka Neji
N: Suka Naruto
O: Suka Kakashi
P: Suka shikamaru
Q: Suka Sasuke
R: Suka Itachi

 
     Suatu hari, ayah ke enam bersaudara ini sakit dan di vonis dokter mengalami kanker stadium 4, Ayah mereka dirawat di rumah sakit di kota yang jauh dari rumah mereka. ke -6 bersaudara ini pun bukannya memikirkan ayah mereka, tetapi tentang berapa harta warisan yang Akan di berikan pada mereka. Memang, mereka semua sama saja, tetapi R dalah seorang anak yang sangat pandai menganalisis sesuatu, dia memang memikirkan harta warisan, tetapi, tak ada niat jahat dalam dirinya.

M: Bagus, sekarang ayah sekarat, kira kira berapa harta yang akan ku dapat ya? Karena aku anak sulung, bagianku pasti sangatlah banyak, HA HA HA!

N: Sial, aku pasti akan mendapatkan harta warisan lebih banyak darimu!

O: Omong kosong kalian!!! Akulah yang pasti akan mendapatkan lebih banyak, akan ku lakukan cara apapun untuk melakukannya

P: Aku sih santai saja, soalnya ayah pasti lebih sayang padaku, kalian silahkan saja bertengkar, tapi akulah yang akan memimpin

Q: Hih, tak ada yang dapat menandingiku

R: kalian membicarakan hal tak perlu, lebih baik kalian diam sekarang.  

    Pada keesokan harinya, P sedang berjalan dalam lorong yang gelap karena waktu masih menunjukkan pukul 4 pagi. P ingin pergi ke ruang makan, tapi, ia melihat ruangan M terbuka, M yang biasanya menutup pintu rapat, kenapa pintu ini terbuka? Saat P melangkah ke dalam kamar M, P menemukan mayat M sedang tertunduk di atas meja komputernya. P pun seketika itu juga berteriak, lalu ke- 5 bersaudara ini pun berkumpul di kamar M

    Keadaan Mayat:
- Tertunduk di meja komputer
- Mengalami luka tusuk di jantung
- Korban dipastikan meninggal jam 12 malam

    Keadaan Kamar
- Darah berceceran dimana mana
- Terdapat sobekan uang kertas senilai Rp100.000 yang terbelah menjadi dua yang basah terkena percikan darah

N: Apa apaan ini
O: Memang, sepertinya ada pembunuh berdarah dingin di sekitar sini
P: Kalau begitu, mari kita lihat CCTV, siapa tau terekam siapa pelakunya?
Q: Ayok kita lihat
R: Percuma, CCTV kita telah dirusak,  lihat itu, baiklah, aku terpaksa mencurigai kalian yang pertama sebelum berpikiran orang luar yang melakukannya, Apa yabg kalian lakukan pada jam 12 malam ini?

    Mereka semua menjawab mereka ada dikamar mereka masing masing, semua mengatakan mereka tidur dan tak ada yang menguatkan alibi mereka.

R: Hmm, oke, sekarang kita telepon polisi, walaupun sepertinya percuma karena pasti makan waktu lama, tempat ini terpencil. Sekarang, kita lanjutkan aktivitas kita seperti biasa.

    (Sambil menelepon)
Q: Gawat! Kabel telepon kita sepertinya telah dipotong
   
     semenit kemudian... DHUAR!!! DHUAR DHUAR DHUAR DHUARR DHUAAR DHUAAAR!!!!

N,P,O,Q dan R: APA ITU!!??

    Mereka pun keluar menuju tempat parkir yang merupakan asal suara ledakan tersebut, dan mereka menemukan mobil mobil mereka telah hancur berkeping keping.

Mereka semua: TIDAAK!! MOBIL KESAYANGAN KUU!!! SIAALLL!!!

    Merekapun melaksanakan aktivitas selanjutnya dengan sedih dan sunyi...

N: Aku tau!!! Pasti P pelakunya! Dia yang menemukan mayat!! Bisa saja kamu yang membunuhnya!
P: Enak saja! Kamu tuh yang pantas kucurigai! Kamu kan yang selalu bertengkar dengan M!!
R: sudah sudah! Tak ada yang peelu saling menuduh sekarang, juga jangan beritau ayah tentang kejadian ini!
Q:He he, bagus kan? Kalau ayah cepat mati, kita cepat dapat warisan.
P: iya juga ya?
R: HENTIKAN!! Sekarang diam dan lanjutkan aktivitas!
N: HEI BUNGSU!! KAU TAK PUNYA HAK MENGATUR KU!!!
R: Sial...

  Keesokan harinya pada jam 6 pagi,  N berjalan jalan di taman, di taman, terdapat sumur yang sangat indah, Sumur tersebut lumayan dalam, tapi meskipun memang sudah kering, terlukiskan sedikit keindahan, N pun melihat ke dalam sumur, betapa terkejutnya dia melihat mayat O yang tergeletak penuh darah dalam sumur yang dalam, N yang tidak penakut pun tidak memanggil yang lain karena takut dicurigai sebagai pembunuh.

      Keadaan mayat
- Tangan O berada dekat kepala, seperti sedang menghormat.
- Terdapat luka tusuk pada jantung O


     Keadaan tempat
- Bagian luar sumur sangat bersih
- Bagian dalam sumur sangat penuh dengan Darah yang berceceran
- Terdapat uang kertas Rp100.000 yang terbelah jadi dua dan basah terkena cipratan darah

N: Wah bagus, ada pembunuh di sekitar kami....

    N pun pergi ke kamarnya, Mayat O pun ditemukan oleh R yang langsung memanggil saudara saudaranya pada jam 7 pagi hari. Setelah mereka melihat tubuh O, mereka mengangkutanya dan memastikan waktu kematian mayat, mayat diperiksa meninggal jam 12 malam. mereka pun ke ruang makan.

R: SIAAAAL!!!
    N, P dan Q terdiam...
R: Kemungkinan ini adalah pembunuhan berantai, berjaga jagalah pada jam 12 malam karena pelaku akan memulai aksinya seperti yang dilakukannya pada M dan O

N,P, dan Q: Baik

Mereka pun melanjutkan aktivitas kembali...

    Keesokan harinya jam 5 pagi, N berjalan menyusuri koridor, ia melihat pintu kamar P terbuka lebar, saat ia masuk, N menemukan tubuh P dalam keadaan tertunduk di meja komputer

    Keadaan Mayat
- Tertusuk di jantung
- Memegang pulpen
- Mayat di periksa waktu kematiannya dan menunjukkan pukul 11.30 malam adalah waktu kematiannya

    Keadaan Kamar
- Ada kertas bertuliskan KKS di atas meja
- Ada uang Rp100.000 yang robek menjadi dua bagian dan ada cipratan darah di kertas tersebut

    N pun berteriak dengan sangat keras dan memanggil saudara saudaranya, dan Q dan R pun datang.

R: Pembunuh ini, pasti akan kutangkap!!!

    Mereka kali ini menjalankan aktivitas mereka dengan cukup was was, karena diantara mereka ada pembunuh berdarah dingin...

  Keesokan paginya R terpaku ketika melihat sesosok mayat N tergeletak di koridor

  Keadaan Mayat
-Tertusuk di bagian jantung
- Kematiannya dipastikan jam 12 malam

  Keadaan Koridor
- Terdapat sobekan uang kertas Rp100.000 yang terbelah menjadi dua dan ada darah di uang tersebut

  Keadaan kamar
- Ada darah di keyboard yang menunjukkan tulisan ADK

  R pun tenggelam dalam pikirannya memikirkan apa yang terjadi, keadaan keadaan yang sebelumnya terjadi membuatnya berpikir... Setelah 10 menit terdiam....

R: AKU TAU KEJADIAN SEBENARYA!!! PELAKUNYA Q!!!!

Pertanyaan:
- Ceritakan kronologisnya (Solved by Admair) poin: 1

Hanya 1 pertanyaan, jawaban yang lengkap akan mendapat nilai 1!
Selamat mencoba para detektif NDI, semoga kalian tidak bosan Very Happy

SOLVED BY ADMAIR, POIN 1
Oke, ini penjelasan jawaban yang telah di solved

P adalah pelaku pembunuhan berantai M dan O, M tidak memberikan petunjuk apapun mengenai pelakunya, tapi O, O bergaya seperti sedang menghormat adalah suatu DM yang mengarah ke p, karena dari namanya, P adalah Patriot, lalu, setelah N menemukan O pertama kali, N tidak memanggil teman temannya karena memang tidak takut, dan.... Ketika dia mengerti DM O, dia berencana untuk membunuh P dengan tangannya sendiri, setelah itu, ketika pagi hari ia menemukan mayat P, itulah keanehannya, N yang tidak takut malah berteriak sekencang kencangnya untuk memanggil saudaranya, ketika itu, P masih memiliki tenaga untuk menulis DM yaitu KKS, yang jika diartikan menjadi KaKaShi, kakashi dalam anime naruto adalah seorang ninja peniru, P memberi tahu kita semua bahwa pembunuhan yang dilakukan N hanyalah menirukan perbuatan P
Lalu, karena P telah dibunuh, Q yang awalnya curiga pada N, telah menjadi yakin, jadi, Q berfikir, sebelum ia dibunuh, ia ingin membunuh terlebih dahulu di kamar N, ketika secara diam diam Q menusuk N, N masih sempat membuat DM di keyboard komputernya yang menunjukkan kalimat ADK, yang jika diartikan adalah ADiK, karakter adik dalam anime naruto yang mereka sukai adalah sasuke, dan sasuke adalah karakter kesukaan Q, maka itu adalah DM korban, setelah itu N yang masih punya tenaga, mencoba mengejar Q, namun ia kehilangan nyawanya setelah sampai di depan pintu kamarnya yaitu di koridor, itulah yang membuat R menunjuk Q sebagai pelakunya

Kevin Hutama
Newbie

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Kevin Hutama
Kalo soal 100rb sudah dijawab kuro...dan hormat menunjukan P...yang kepanjangan namanya patriot...tetapi kalo duit 100rb, hanya mnurut saya, pisau ditusuk sederetan antara baju,kaos,(jaket mungkin),lalu duit 100rb pada bagian paling luar...supaya sumur terlihat bersih diluar karena duit itu dapat memberi cukup waktu untuk menahan kluarnya darah dari jantung(badan), memasukkan ke sumur lalu robeklah 100rb itu akibat percikan darah...
David Timothy
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

David Timothy
Wah, jawaban kak kuro sih sudah mendekati tapi masih ada kesalahan
Kesalahan : pembunuh P itu bukan Q
                 Arti kata ADK memang adik, tapi dalam artian yang berbeda
                 Arti KKS masih salah

Hebat kak kuro, secara garis besar sudah hampir benar

Untuk kak kevin: Uang 100.000 hanya terkena cipratan, maka kalau untuk menahan keluarnya darah, maka kertas akan basah seluruhnya. Lalu bagaimana kalau uang tersebut tidak sobek? Tapi hebat,

SEMANGAT YA KAKAK KAKAK SEKALIAN!!! :3
RANGKAIAN KRONOLOGIS YANG LENGKAP DAN TEPAT AKAN DIBERI CS 1!!
Kevin Hutama
Newbie

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Kevin Hutama
kallo yang adiknya itachi sasuke..dmna sasuke mmbenci naruto? makanya N beri petunjuk ADK
David Timothy
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

David Timothy
Untuk kak kevin, kak kevin harus jelaskan selur uh mronologisnya termasuk arti kode jpkodd, baru akan mendapat poin kak :3 silahkan menyusun rangkaiannya jika sudah bisa :3
Admair
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Admair
Ini merupakan pembunuhan berantai dan yang awalx direncanakan oleh O krn dia mw melakukan apa pun untuk mendapatkan warisan itu. Sebelum melakukan pembunuhanx dia sdh berencana untuk mengisolasi saudara2 nya dri dunia luar dgn memasangkan bahan peledak ke mobil saudara2x trmasuk ke mobilx sndri untuk menghilangkan kemungkinan dia dicurigai. Pertama d mlm itu O mendatangi kamar M krn menurutx M lah yg sangat berpengaruh kuat dlm hal warisan ini sesuai dgn karakter neji apa lagi M adalah yg tertua. Dmna O lngsung menikam ke jantung M agar tdk trlalu bxk perlawanan, kmudian mendudukkn M ke depan komputerx dan meninggalkn kamar trsebut dgn trburu2 tnpa menutup pintux.
Korban Kedua adalah O (kakashi). Malam itu P mendatangi kamar O untuk membicarakan sesuatu tetapi P mengajak O menuju tmpat yg sunyi agar pembicraan mereka tdk diketahui yg lain. Setelah smpai d tmpat yg P tentukan dan P mengatakan trnyata pada mlm pembunuhan M dia melihat O kluar dgn trburu2 dan tnpa d duga tnpa d duga2 P langsung menikam tepat di jantungx O dan membuang mayatx ke dalam sumur dan membersihkan bagian luar sumur sehingga pada saat mayat di temukan d bagian luar sumur bersih. Setelah itu yg menjadi korban berikutx adalah P dan dilakukan oleh N krn setelah N melihat mayat O yg berada pda posisi yg seperti org yg hormat atw diartikn sbgai hal yg berhubngan dgn sifat pemimpin. Dlam anime naruto yg memiliki karakter pemimpin adlah shikamaru, makax N berencana membunuh P. Pada mlm itu N mendatangi kamar P dan langsung menikam jantung P dan mendudukkanx di depan komputer dan meninggalkan kamar dgn trburu2 tpi tnpa di duga P msh memiliki kesadaran dgn menulis KKS d kertas sehingga dtemukan korban sedang memegang pulpen. KKS itu adalah KaKaShi untuk memberikan pesan bahwa dia lah yang membunuhx O yg karakter favoritx kakashi. Dan korban terakhir adalah N dmna N dibunuh oleh Q krn memang udah memiliki ketidak sukaan trsendiri dgn kkx itu apalgi dgan karakter kesukaan kkx itu naruto merupakan org yg ingin disakiti oleh sasuke krn menghalangi niat sasuke untuk meninggalkan desa. Mlm itu Q mendatangi N d kamarx untuk menunjukkan kebenaran bahwa dia lah pelaku pembunuhan P dan skaligus menikamx langsung tnpa belas kasihan tepat d jantung N. Saat N trjatuh berlumuran darah, Q meninggalkan kamar N, tpi N msh memiliki tenaga untuk berdiri, jdi dia msh sempat menekan keyboard untuk menulis pesan untuk R yaitu ADK artix Adikx pelakux. Setelah itu N berjalan menyusuri koridor dengan kesadaranx yg msh trsisa hingga akhirx dia meninggal krn kehabisan bxk darah. Itu sebabx mayat N d tmukan d koridor.

Bgni lah menurut ku kronologi kejadianx bro, ini merupakan pembunuhan berantai yg dlakukan oleh org2 yg berbeda krn didasari oleh sifat dendam dan kerakusan ingin menguasai smua harta warisan
smga aja benar n maaf klw analisisx salah hehhehe
Admair
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Admair
Ini merupakan pembunuhan berantai dan yang awalx direncanakan oleh O krn dia mw melakukan apa pun untuk mendapatkan warisan itu. Sebelum melakukan pembunuhanx dia sdh berencana untuk mengisolasi saudara2 nya dri dunia luar dgn memasangkan bahan peledak ke mobil saudara2x trmasuk ke mobilx sndri untuk menghilangkan kemungkinan dia dicurigai. Pertama d mlm itu O mendatangi kamar M krn menurutx M lah yg sangat berpengaruh kuat dlm hal warisan ini sesuai dgn karakter neji apa lagi M adalah yg tertua. Dmna O lngsung menikam ke jantung M agar tdk trlalu bxk perlawanan, kmudian mendudukkn M ke depan komputerx dan meninggalkn kamar trsebut dgn trburu2 tnpa menutup pintux.
Korban Kedua adalah O (kakashi). Malam itu P mendatangi kamar O untuk membicarakan sesuatu tetapi P mengajak O menuju tmpat yg sunyi agar pembicraan mereka tdk diketahui yg lain. Setelah smpai d tmpat yg P tentukan dan P mengatakan trnyata pada mlm pembunuhan M dia melihat O kluar dgn trburu2 dan tnpa d duga tnpa d duga2 P langsung menikam tepat di jantungx O dan membuang mayatx ke dalam sumur dan membersihkan bagian luar sumur sehingga pada saat mayat di temukan d bagian luar sumur bersih. Setelah itu yg menjadi korban berikutx adalah P dan dilakukan oleh N krn setelah N melihat mayat O yg berada pda posisi yg seperti org yg hormat atw diartikn sbgai hal yg berhubngan dgn sifat pemimpin. Dlam anime naruto yg memiliki karakter pemimpin adlah shikamaru, makax N berencana membunuh P. Pada mlm itu N mendatangi kamar P dan langsung menikam jantung P dan mendudukkanx di depan komputer dan meninggalkan kamar dgn trburu2 tpi tnpa di duga P msh memiliki kesadaran dgn menulis KKS d kertas sehingga dtemukan korban sedang memegang pulpen. KKS itu adalah KaKaShi untuk memberikan pesan bahwa dia lah yang membunuhx O yg karakter favoritx kakashi. Dan korban terakhir adalah N dmna N dibunuh oleh Q krn memang udah memiliki ketidak sukaan trsendiri dgn kkx itu apalgi dgan karakter kesukaan kkx itu naruto merupakan org yg ingin disakiti oleh sasuke krn menghalangi niat sasuke untuk meninggalkan desa. Mlm itu Q mendatangi N d kamarx untuk menunjukkan kebenaran bahwa dia lah pelaku pembunuhan P dan skaligus menikamx langsung tnpa belas kasihan tepat d jantung N. Saat N trjatuh berlumuran darah, Q meninggalkan kamar N, tpi N msh memiliki tenaga untuk berdiri, jdi dia msh sempat menekan keyboard untuk menulis pesan untuk R yaitu ADK artix Adikx pelakux. Setelah itu N berjalan menyusuri koridor dengan kesadaranx yg msh trsisa hingga akhirx dia meninggal krn kehabisan bxk darah. Itu sebabx mayat N d tmukan d koridor.

Bgni lah menurut ku kronologi kejadianx bro, ini merupakan pembunuhan berantai yg dlakukan oleh org2 yg berbeda krn didasari oleh sifat dendam dan kerakusan ingin menguasai smua harta warisan
smga aja benar n maaf klw analisisx salah hehhehe
David Timothy
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

David Timothy
Wah admair hebat, tapi masih ada kesakahan nih kak
Kesalahan Siul-siul yang membunuh M itu bukan O
                - Biasanya orang yang menjadi korban akan memberikan kode untuk menunjuk pelakunya, bukan untuk mengakui kesalahannya
                 Hubungan arti Kodenya belum dimanfaatkan dengan baik (Yang KKS itu Kakashi benar tapi artinya belum tepat)

Clue: mengapa jika pembunuhan berantai, korban ada yang meninggal jam 12 dan 11.30?
        Pelaku pembunuhan berantai hanya satu orang, yang lain pembunuh tunggal (kecuali R)
SEMANGAT!!! :3
Admair
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Admair
Wah benar jga ya ku tdk kepikiran ke stu dgn prbedaan wktu kejadian, oke makasih akan segera ku selesaikn kasus ini
Admair
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Admair
Bro sya mw tx dlu sblum sya posting ulang hsil analisi ku

Gni bro ini kmrianx smua brurutan kan, mulai dri M, O, P, dan N?
Trus klw berurutan bgmna mngkin P menulis pesan kematian bhwa yg membunuhx KKS sdangkn meninggal lebih dlu dri pda P? Tlg jelasin donk cepat
David Timothy
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

David Timothy
Nah itu dia, kenapa ya kira kira? :3 tak ada kesalahan pada kasus, jika ada analisis yang berbentrokan, maka analisis anda masih kurang tepat, Khusus nya yang KKS, berarti arti kode Kakashi punya maksud lain, sekian :3
Semangat ya, dikit lagi tuh :3
Admair
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Admair
Ini merupakan pembunuhan berantai dan yang awalx direncanakan oleh P krn dia mw mengusai smua harta warisan trsebut. Sebelum melakukan pembunuhanx dia sdh berencana untuk mengisolasi saudara2 nya dri dunia luar dgn memasangkan bahan peledak ke mobil saudara2x trmasuk ke mobilx sndri untuk menghilangkan kemungkinan dia dicurigai. Pertama d mlm itu P mendatangi kamar M krn menurutx M lah yg sangat berpengaruh kuat dlm hal warisan ini sesuai dgn karakter neji apa lagi M adalah yg tertua. Saat P ngobrol dgn M tentang rencanax untuk mengusai warisan sesuai karaktek shikamaru yg ahli strategi, M merasa trancam dan merasa rencana P bsa sja berjalan mulus. M pun geram kpda P dan trjadilah pertengkaran dan dengan sigap N menikam jantung M walaupun M sempat melakukan perlawanan tetapi akhrx meninggal akibat pendarahan hebat d jantungx. Itu sebabx darah berceceran d kamar M menandakan adax perlawanan sebelum akhrx M trbunuh. Kmudian mendudukkn M ke depan komputerx dan sebelum meninggalkan kamar trsebut P meninggalkan jejak berubah uang kertas 100 rbu yg d sobek menandakan bahwa warisan telah memecah belah mereka dan untuk menunjukan bhwa yg melakukan ini org yg berkeinginan untuk memimpin sesuai dgn gambar pda uang 100 rbu yaitu soekarno-hatta meninggalkn kamar trsebut dgn trburu2 tnpa menutup pintux.
Korban Kedua adalah O krn selain M yg mengancam keberlangsungan rencanax adl O dmna dia rela melakukan apa sja untuk mendapatkn warisan trsebut sesuai dgn karakter kakashi yg memiliki kemampuan hebat dgn mata sharinganx. Malam itu P mendatangi kamar O untuk membicarakan sesuatu tetapi P mengajak O menuju tmpat yg sunyi agar pembicraan mereka tdk diketahui yg lain. Setelah smpai d tmpat yg P tentukan dan P mengatakan bahwa dia berencana menguasai harta warisan tersebut dan menyebut O akan mengahalangi rencanax itu maka dia hrus menghabisi nyawa O dan tnpa d duga2 P langsung menikam tepat di jantungx O dan membuang mayatx ke dalam sumur dan membersihkan bagian luar sumur sehingga pada saat mayat di temukan d bagian luar sumur bersih dan meninggalkan jejak yg sma sprti jejak yg dtemukan pda mayat M yaitu uang 100 yg d sobek. Tetapi dlm keadaan yg sekarat O jga memberi isyarat dgn menaikkan tanganx ke dahi seperti posisi hormat untuk memberitahukan bhwa pelakux sprti pemimpin yg d hormati. Setelah itu yg menjadi korban berikutx adalah P dan dilakukan oleh N krn setelah N melihat mayat O yg berada pda posisi yg seperti org yg hormat atw diartikn sbgai hal yg berhubngan dgn sifat pemimpin. Dlam anime naruto yg memiliki karakter pemimpin adlah shikamaru, makax N berencana membunuh P. Pada mlm itu N mendatangi kamar P dan langsung menikam jantung P dan mendudukkanx di depan komputer dan meninggalkan kamar dgn trburu2 tpi tnpa di duga P msh memiliki kesadaran dgn menulis KKS d kertas sehingga dtemukan korban sedang memegang pulpen. KKS itu adalah KaKaShi untuk memberikan pesan bahwa pelakux adlh org yg dkat dengan kakashi yaitu naruto yg nota bene adl murid kakashi. Dan korban terakhir adalah N dmna N dibunuh oleh Q krn memang udah memiliki ketidak sukaan trsendiri dgn kkx itu apalgi dgan karakter kesukaan kkx itu naruto merupakan org yg ingin disakiti oleh sasuke krn menghalangi niat sasuke untuk meninggalkan desa. Q melakukan ini krn merasa klw dia tdk membunuh N dluan bsa sja dia yg akan dbunuh dan untuk menegaskn bhwa tdk ada yg dpat menandingix. Mlm itu Q mendatangi N d kamarx untuk segera membunuh N setelah kamar di buka oleh N dan diduga2 oleh N bahwa Q akan menikamx langsung tnpa belas kasihan tepat d jantung N. Saat N trjatuh berlumuran darah, Q meninggalkan kamar N, tpi N msh memiliki tenaga untuk berdiri, jdi dia msh sempat menekan keyboard untuk menulis pesan untuk R yaitu ADK artix Adikx pelakux. Setelah itu N berjalan menyusuri koridor dengan kesadaranx yg msh trsisa hingga akhirx dia meninggal krn kehabisan bxk darah. Itu sebabx mayat N d tmukan d koridor.

Jdi kurang lebih bgtu lah kronologi kejadianx, dmna. Adax perbedaan wktu pembunuhan pertama dan kedua dgn pembunuhan yg ketiga, itu trjadi krn membunuhan yg ketiga dilakukan oleh org yg berbeda (N) bkan P yg merupakan pelaku pembunuhan pertama dan kedua.

smga aja benar n maaf klw analisisx salah hehhehe
David Timothy
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

David Timothy
Niice, cuma tinggal dikiiit lagi, jawabannya memang sudah benar tapi tentang KKS masih salah

Clue: Apa sebutan Kakashi dalam anime naruto?
Posisi siapa Adik dalam anime naruto?
Admair
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Admair
Ini merupakan pembunuhan berantai dan yang awalx direncanakan oleh P krn dia mw mengusai smua harta warisan trsebut. Sebelum melakukan pembunuhanx dia sdh berencana untuk mengisolasi saudara2 nya dri dunia luar dgn memasangkan bahan peledak ke mobil saudara2x trmasuk ke mobilx sndri untuk menghilangkan kemungkinan dia dicurigai. Pertama d mlm itu P mendatangi kamar M krn menurutx M lah yg sangat berpengaruh kuat dlm hal warisan ini sesuai dgn karakter neji apa lagi M adalah yg tertua. Saat P ngobrol dgn M tentang rencanax untuk mengusai warisan sesuai karaktek shikamaru yg ahli strategi, M merasa trancam dan merasa rencana P bsa sja berjalan mulus. M pun geram kpda P dan trjadilah pertengkaran dan dengan sigap N menikam jantung M walaupun M sempat melakukan perlawanan tetapi akhrx meninggal akibat pendarahan hebat d jantungx. Itu sebabx darah berceceran d kamar M menandakan adax perlawanan sebelum akhrx M trbunuh. Kmudian mendudukkn M ke depan komputerx dan sebelum meninggalkan kamar trsebut P meninggalkan jejak berubah uang kertas 100 rbu yg d sobek menandakan bahwa warisan telah memecah belah mereka dan untuk menunjukan bhwa yg melakukan ini org yg berkeinginan untuk memimpin sesuai dgn gambar pda uang 100 rbu yaitu soekarno-hatta meninggalkn kamar trsebut dgn trburu2 tnpa menutup pintux.
Korban Kedua adalah O krn selain M yg mengancam keberlangsungan rencanax adl O dmna dia rela melakukan apa sja untuk mendapatkn warisan trsebut sesuai dgn karakter kakashi yg memiliki kemampuan hebat dgn mata sharinganx. Malam itu P mendatangi kamar O untuk membicarakan sesuatu tetapi P mengajak O menuju tmpat yg sunyi agar pembicraan mereka tdk diketahui yg lain. Setelah smpai d tmpat yg P tentukan dan P mengatakan bahwa dia berencana menguasai harta warisan tersebut dan menyebut O akan mengahalangi rencanax itu maka dia hrus menghabisi nyawa O dan tnpa d duga2 P langsung menikam tepat di jantungx O dan membuang mayatx ke dalam sumur dan membersihkan bagian luar sumur sehingga pada saat mayat di temukan d bagian luar sumur bersih dan meninggalkan jejak yg sma sprti jejak yg dtemukan pda mayat M yaitu uang 100 yg d sobek. Tetapi dlm keadaan yg sekarat O jga memberi isyarat dgn menaikkan tanganx ke dahi seperti posisi hormat untuk memberitahukan bhwa pelakux sprti pemimpin yg d hormati. Setelah itu yg menjadi korban berikutx adalah P dan dilakukan oleh N krn setelah N melihat mayat O yg berada pda posisi yg seperti org yg hormat atw diartikn sbgai hal yg berhubngan dgn sifat pemimpin. Dlam anime naruto yg memiliki karakter pemimpin adlah shikamaru, makax N berencana membunuh P. Pada mlm itu N mendatangi kamar P dan langsung menikam jantung P dan mendudukkanx di depan komputer dan meninggalkan kamar dgn trburu2 tpi tnpa di duga P msh memiliki kesadaran dgn menulis KKS d kertas sehingga dtemukan korban sedang memegang pulpen. KKS itu adalah KaKaShi untuk memberikan pesan bahwa pelakux hanya meniru pelaku pembunuhan sblumx yaitu dia sndri krn kakashi adalah ninja peniru. Dan korban terakhir adalah N dmna N dibunuh oleh Q krn memang udah memiliki ketidak sukaan trsendiri dgn kkx itu apalgi dgan karakter kesukaan kkx itu naruto merupakan org yg ingin disakiti oleh sasuke krn menghalangi niat sasuke untuk meninggalkan desa. Q melakukan ini krn merasa klw dia tdk membunuh N dluan bsa sja dia yg akan dbunuh dan untuk menegaskn bhwa tdk ada yg dpat menandingix. Mlm itu Q mendatangi N d kamarx untuk segera membunuh N setelah kamar di buka oleh N dan diduga2 oleh N bahwa Q akan menikamx langsung tnpa belas kasihan tepat d jantung N. Saat N trjatuh berlumuran darah, Q meninggalkan kamar N, tpi N msh memiliki tenaga untuk berdiri, jdi dia msh sempat menekan keyboard untuk menulis pesan untuk R yaitu ADK artix pelakux adalah adik dri karakter itachi yaitu sasuke atw Q. Setelah itu N berjalan menyusuri koridor dengan kesadaranx yg msh trsisa hingga akhirx dia meninggal krn kehabisan bxk darah. Itu sebabx mayat N d tmukan d koridor.

Jdi kurang lebih bgtu lah kronologi kejadianx, dmna. Adax perbedaan wktu pembunuhan pertama dan kedua dgn pembunuhan yg ketiga, itu trjadi krn membunuhan yg ketiga dilakukan oleh org yg berbeda (N) bkan P yg merupakan pelaku pembunuhan pertama dan kedua.

smga aja benar n maaf klw analisisx salah hehhehe
David Timothy
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

David Timothy
Okedaah CS 1 deh :3 Nice ya, nanti solve case aku berikutnya ya :3
Admair
Advanced

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Admair
Oke deh david, saya tunggu case berikut yg lebih menarik n makasih akhrx bsa solved jga hehhehe

Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED) - Page 4 Empty Re: Pembunuhan Tak Terduga 4. (Chronology case SOLVED)

Sponsored content
Kembali Ke Atas
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik