Go down
K I D
Alumni Moderator
Message reputation : 100% (2 votes)

Psychological Profiling Empty CASE : Psychological Profiling

K I D


Terakhir diubah oleh K I D tanggal Sat 10 Apr 2010 - 17:44, total 2 kali diubah
Menebak Tersangka dengan Psychological Profiling
Labels: Artikel Psikologi

Pertengahan tahun 1950, serangkaian aksi bom mengguncang kota New York. Pelakunya tunggal. Oleh media setempat, ia dijuluki 'The Mad Bomber'. Sejumlah titik yang menjadi ikon kota pun diluluh lantakan : Grand Central Station, Radio City Music Hall,teater, perpustakaan, dan lain sebagainya.

Si Pengebom Gila ini merencanakan aksinya dengan amat rapi dan detil. Walhasil, selama belasan tahun, jejaknya tak terendus polisi. Tak ingin frustasi berlarut-larut, jajaran kepolisian New York meminta bantuan seorang ahli jiwa bernama James Brussels untuk melacak keberadaan tersangka. Brussels lantas mencermati segala informasi yang tersedia termasuk surat kaleng yang dikirim tersangka kepada polisi, foto di berbagai TKP, serta deskripsi bom yang dirakit.

Setelah menganalisa informasi yang ada, Brussels menyimpulkan pelaku adalah seorang pria berusia 40 tahun ke atas, imigran Eropa Timur, tinggal dengan seorang bibi atau saudara perempuan, mengidap suatu gangguan serius (seperti paranoia), rajin mendatangi tempat ibadah secara regular, berbicara dengan lembut dan sopan, serta mengenakan pakaian rangkap dua yang dikancing penuh. Deskripsi profil ini kemudian dirilis di koran New York Times pada hari Natal 1956.

Berdasarkan deskripsi tersebut, polisi kemudian memfokuskan investigasi pada sosok George Metesky, seorang pegawai sebuah perusahaan yang selalu tidak puas. Ketika akhirnya Metesky tertangkap, polisi mendapati pria itu sama persis dengan deskripsi yang dirilis Brussels, termasuk ....... mengenakan pakaian yang dikancing penuh!

Bagaimana sebenarnya cara kerja Brussels?

otak brussels....
kemungkinan pria, karna jarang wanita melakukan itu
dapat tau orang eropa karna tulisannya yang yang aneh dalam suratnya...
terjadinya di new york, tapi suratnya dikirim di wenchester, tapi jelas dia dia tidak tinggal di situ, kemungkinan dia tinggal di connecticut, karna banyak orang eropa di sana, dan juga karna saat melintasi new york, jalur itu melewati wenchester lebih dulu,...
dari isi suratnya dia keliatannya dendam kepada perusahaan listrik con edison, dia mungkin pegawai con edison yang dipecat, dan mengalami paranoia(penderita berpikir semua orang mencelakakannya), dari penyakitnya mungkin umurnya 40 tahun ke atas,..paranoia biasanya berotot dan tidak beristri, kalau dari eropa, mungkin dia tinggal dengan bibinya,..


baca penjelasnnya di detektif library

https://netdetective.forumotion.net/detective-library-f24/new-psychological-profiling-t890.htm#21635

_________________
Spoiler:
K I D
Alumni Moderator

Psychological Profiling Empty Re: Psychological Profiling

K I D
pertamax diamankan Very Happy

_________________
Spoiler:
Ninetales
Alumni Moderator

Psychological Profiling Empty Re: Psychological Profiling

Ninetales
wah keren yah brussels
trims for sharing Very Happy

cp+1 ~

_________________
Ninetales ~ Corticarte Apa Lagranges
Psychological Profiling Logo
~jeppyyyy.deviantart
Psychological Profiling App_full_proxy.php?app=134506053246185&v=1&size=z&cksum=231e3c98b5c17153fa46333f451d92e1&src=http%3A%2F%2Fwww.picbadges.com%2Fbadges-assets%2F104%2F2429065_1294547862
NDI Staff
K I D
Alumni Moderator

Psychological Profiling Empty Re: Psychological Profiling

K I D
@Nine
tararengkyu,

oh, ya, ada yg ketinggalan,
brussels menduga dia pegawai con edison yg dipecat karna target yg diledakkannya adalah bngunan2 yg memakai jasa perusahaan listrik con edison Very Happy

_________________
Spoiler:
Ninetales
Alumni Moderator

Psychological Profiling Empty Re: Psychological Profiling

Ninetales
haha cba ada orang ky gini yah di NDI awkwka rofl

_________________
Ninetales ~ Corticarte Apa Lagranges
Psychological Profiling Logo
~jeppyyyy.deviantart
Psychological Profiling App_full_proxy.php?app=134506053246185&v=1&size=z&cksum=231e3c98b5c17153fa46333f451d92e1&src=http%3A%2F%2Fwww.picbadges.com%2Fbadges-assets%2F104%2F2429065_1294547862
NDI Staff
K I D
Alumni Moderator

Psychological Profiling Empty Re: Psychological Profiling

K I D
kurasa ada Very Happy
cuman belum keliatan,
entar nyari lagi real case yg kyak gni, keren2 pmchannya,

_________________
Spoiler:
kashitachi
Newbie

Psychological Profiling Empty Re: Psychological Profiling

kashitachi
hahahaha mirip kaya case yang dikasih temen ku dikelas aku niliainya masuk paling rendah tapi kalo masalah mecahin case masuk paling ok (bukan sombong) Razz aku heran , kenaapa anak yang kayak aku bisa kayak gitu

Psychological Profiling Empty Re: Psychological Profiling

Sponsored content
Kembali Ke Atas
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik